Berita Prestasi

Gambar Berita Atlet UM Surabaya Sisilia Agustiani Ora dan Gaby Dara Ayu Raih Best of The Best di Kejuaraan Internasional Karate Championship
  • 27 Des
  • 2023

Atlet UM Surabaya Sisilia Agustiani Ora dan Gaby Dara Ayu Raih Best of The Best di Kejuaraan Internasional Karate Championship

Dua Atlet cantik  UM Surabaya Sisilia Agustiani Ora Prodi (S1 Manajemen) dan Gaby Dara Ayu Salsabillah (S1 Psikologi) berhasil raih best of the best di Kejuaraan Internasional Karate Ch [Baca Selengkapnya]
Gambar Berita Atlet UM Surabaya Raih Empat Medali Emas dan 5 Perunggu di Pomnas XVIII
  • 22 Nov
  • 2023

Atlet UM Surabaya Raih Empat Medali Emas dan 5 Perunggu di Pomnas XVIII

Enam atlet kebanggaan Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya) berhasil meraih empat emas dan 5 perunggu di ajang Pekan Olahraga Nasional (POMNAS XVIII) yang berlangsung di Banjarbaru Kalima [Baca Selengkapnya]
Gambar Berita Rahmad Adi Mulyono Mahasiswa UM Surabaya Berhasil Lolos Olimpiade Paris 2024
  • 13 Nov
  • 2023

Rahmad Adi Mulyono Mahasiswa UM Surabaya Berhasil Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet panjat tebing putra Indonesia Rahmad Adi Mulyono yang juga mahasiswa UM Surabaya berhasil mengamankan tiket menuju Olimpiade Paris 2024. Ia lolos ke Olimpiade setelah menaklukkan rekan satu n [Baca Selengkapnya]
Gambar Berita UM Surabaya Beri Penghargaan untuk 8 Atlet yang Berjuang di PORPROV hingga Asian Games
  • 19 Okt
  • 2023

UM Surabaya Beri Penghargaan untuk 8 Atlet yang Berjuang di PORPROV hingga Asian Games

Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya) memberikan penghargaan kepada Rahmad Adi Mulyono, mahasiswa Prodi Manajemen yang yang berhasil mengharumkan nama Indonesia di ajang Asian Games  [Baca Selengkapnya]
Gambar Berita Rahmad Adi Mulyono Mahasiswa UM Surabaya Raih Perak Asian Games
  • 06 Okt
  • 2023

Rahmad Adi Mulyono Mahasiswa UM Surabaya Raih Perak Asian Games

Pemanjat tebing Indonesia Rahmad Adi Mulyono yang merupakan mahasiswa UM Surabaya berlomba pada perempat final speed relay putra Asian Games  di Shaoxing Keqiao Yangshan Sport Climbing Centre, [Baca Selengkapnya]
Gambar Berita Kisah Rahma Nur Aini, Anak Guru Honorer yang Raih Beasiswa KIP-K di UM Surabaya
  • 21 Sep
  • 2023

Kisah Rahma Nur Aini, Anak Guru Honorer yang Raih Beasiswa KIP-K di UM Surabaya

Kisah inspiratif juga datang dari Rahma Nur Aini, Rahma yang merupakan anak seorang guru honorer dengan kondisi ekonomi sederhana mampu membuktikan dirinya berhasil diterima sebagai mahasiswa Pendi [Baca Selengkapnya]